Langkah Mudah Menulis Buku

Padahal lewat buku kita bisa mengetahui segalanya. Lewat sebuah buku kita bisa mengekspresikan
cerita/moment kita, bisa mencurahkan isi hati juga tentunya, dan Mengembangkan bakat/hoby kita.

Di zaman yang bagitu modern ini, tentunya tidak asing lagi dengan gadjed. Yah alat yang begitu
canggih ini sudah digunakan oleh kebanyakan orang, bahkan buku pun bisa diakses melalui
Smartphone ini cukup dengan menginstal nya di play store.

Tapi bukan berarti itu semua bisa menghapuskan generasi-generasi yang sebelumnya belum terlahir
gadjed buku akan tetap ada sampai kapan pun, kita tidak boleh termakan oleh zaman peradaban yang
begitu canggih ini, lakukan lah hal yang bermanfaat dan positif, seperti contohnya yaitu meluangkan
waktu untuk diri kita sendiri misal nya membuat cerita.

Cerita bisa berbagai mengenai apapun karna itu terbuat dari inspirasi kita masing-masing. Apa yang
kita fikirkan, apa yang kita lihat dan apa yang kita rasakan itu semua bisa kita tuangkan atau kita
curahkan ke dalam sebuah cerita. Bisa juga dengan menceritakan kehidupan sendiri ataupun semisal
teman pernah bercerita tentang pengkhayalan atau imajinasi Bersama pun bisa dijadikan sebuah
cerita.

Menulis tidak selalu di sebuah lembaran kertas, namun bisa menngunakan teknologi seperti
Smartphone, laptop, computer, dan teknologi lainnya, gunakanlah teknologi dengan bijak.
Sebenarnya menulis itu mudah jika kita berkeinginan dan berniat untuk membuatnya, memang benar
tidak semua orang menyukainya tapi Sebagian juga ada yang begitu gemar menyukainya. Tapi tidak
salah untuk mencobanya bukan?

Bahkan bisa menjadi ladang keberuntungan atau penghasilan, jika dikembangkan dengan baik, kita
tidak tahu kapan atau suatu saat hasil karya kita menuai banyak apresiasi atau banyak orang yang
menyukainya, membuat pembaca senang adalah sebuah kebahagiaan tersendiri.

Langkah utama yang harus di lakukan adalah :
Temukan alasan mengapa kamu ingin menulis buku
Atur atau carilah sebuah tempat ternyaman untuk kamu bisa mengapresiasikan ide mu
Harus relax dan percaya bahwa kamu bisa melakukannya
Jangan lupa sesuaikan atau jadwalkan hari dan waktu Ketika kamu ingin menulis
Jernihkan fikiran, lupakan pekerjaan yang sebelumnya dan mulailah focus
memnulis/membuat cerita

Langkah kedua yang harus dilakukan :
Membuat ide atau konsep dasar
Pilih jenis konflik
Pilih tema
Tentukan alur
Lakukan riset atau menelaah lebih lanjut tentang ide yang kamu buat
Kembangkan ide tersebut
1Mengembangkan tokoh
Merancang latar cerita
Jangan batasi pembaca agar anda terbuka satu sama lain
Dan mulailah menulis sebuah cerita dengan Langkah-langkah seperti diatas

Motivasi menulis diantaranya ingin menghasilkan suatu karya, ingin mendapatkan penghargaan, ingin
berdakwah, ingin mendokumentasikan ilmu, berbagi ilmu pengetahuan sehingga bisa menjadi ladang
amal, pekerjaan, kenaikan pangkat, kebahagiaan, mendapatkan sertifikat, menghasilkan uang, dan
lain sebagainya.

Jangan pernah merasa gagal atau menyerah dalam suatu hal, teruslah mencoba dan mencoba. Pasti
dikemudian hari Lelah mu itu akan tergantikan oleh prestasimu. Jadilah dirimu sendiri dan mulailah
bangkit untuk membuktikan kepada semua orang bahwa You Can Do It. Orang bisa menghina kita tapi
mereka tidak akan bisa meruntuhkan tekad semangat kita.

Tetaplah semangat teruslah berkarya tunjukkan karya-karya terbaik yang kamu buat atau kamu miliki,
bungkam omongan orang-orang yang pernah menghinamu. Jangan pernah merasa bangga Ketika
suksesmu karena bantuan harta dari orang tua tapi bangga lah Ketika kamu sukses oleh hasil
kerjakeras dan prestasi yang kamu miliki didalam dirimu.

Hatur Nuhun

( https://ridwaninstitute.co.id/cara-mudah-menulis-buku-untuk-semua-kalangan/ )

Oleh :
Rahmah Yuni Hasanah ( Smk Muhammadiyah Ulujami )